Follow Us

Aneka Tips Hari Ini, Bisa Bahayakan Penghuni Rumah karena Licin, Simak Cara Ampuh Basmi Lumut dari Paving Block

Ruhil Yumna - Sabtu, 12 November 2022 | 10:45
Cara menghilangkan rumput di sela-sela paving block
iStockphoto

Cara menghilangkan rumput di sela-sela paving block

GridHype.ID - Lantaran berada di luar, paving block kerap kali dalam kondisi lembap.

Praktis hal itu akan mengundang tumbuhnya lumut.

Paving block tentu akan menjadi tak cantik lagi, namun hal yang justru membahayakan adalah lumut yang membuat licin paving.

Keberadaan lumut ini tentu menjadi pekerjaan rumah tersendiri.

Dilansir dari The Express, Kamis (10/11/2022), penata taman di Green Acres mengatakan lumut dapat tumbuh di mana saja.

Selama ada cukup cahaya, kelembapan, dan nutrisi lumut dapat tumbuh serta berkembang.

Lumut dapat tumbuh di hampir semua permukaan rumah, seperti halaman rumput, atap, dinding, jalan masuk, trotoar, dan dek.

Sebagai alternatif dari solusi menghilangkan lumut, para ahli menyarankan menggunakan pemutih.

Namun, gunakan secara hati-hati untuk menghindarinya menodai trotoar.

Baca Juga: Kesusahan Bayar Tunggakan Cicilan Rumah Usai Alami Penipuan Hampir 10 Miliar, Jessica Iskandar Kepergok Makan di Warteg

Untuk menggunakan metode ini, campurkan sekitar 20 ons pemutih dan lima liter air, lalu tuangkan campuran tersebut ke dalam botol semprot, dan gunakan untuk menyemprot taman.

Source : The Express, Kompas

Editor : Ruhil Yumna

Baca Lainnya

Latest