Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Aneka Tips Kesehatan, WASPADA Cemilan Diet yang Pangkas Berat Badan Ini Diam-diam Mematikan, Bisa Bikin Kolesterol Naik

Dwi Purworahayu - Rabu, 02 November 2022 | 21:00
Hati-hati, cemilan andalan pelaku diet ini diam-diam bisa naikkan kolesterol.
Kompas.com

Hati-hati, cemilan andalan pelaku diet ini diam-diam bisa naikkan kolesterol.

Ya, popcorn menjadi salah satu cemilan yang digadangkan sangat baik untuk diet.

Dengan catatan, popcorn yang dimakan tidak mengandung pemanis tambahan berlebih.

Sayangnya, popcorn justru bisa bikin kolesterol naik drastis, lo. Apalagi popcorn yang dimasak dengan microwave.

Begini penjelasan singkatnya.

Melansir Pharmeasy dari GridHealth.ID, kebanyakan popcorn biasanya dimasak dengan menggunakan mentega dalam jumlah banyak.

Sebagaimana diketahui, mentega yang dipanaskan bisa meningkatkan kadar kolesterol jahat (LDL) dalam tubuh.

Sebab, saat kita mengonsumsi mentega, lemak jenuh bakal tertimbun di dalam tubuh.

Bakal lebih bahaya kalau popcornnya dicampur dengan pemanis tambahan seperti cokelat atau caramel.

Untuk itu, bagi yang punya kolesterol tinggi sebaiknya tidak mengonsumsi popcorn terlalu sering.

Anda bisa mengganti popcorn dengan cemilan enak lain yang lebih sehat.

Cemilan Diet yang Aman Bagi Penderita Kolesterol Tinggi

Baca Juga: Aneka Tips Kesehatan, Modalnya Cuma Rutin Minum Air Rebusan Jahe dan Daun Pandan, Sakit MaagNggak Bakal Kambuh

Source :SajianSedap.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x