Follow Us

Aneka Tips Harian, Mulai Sekarang Jangan Lagi Simpan Sayuran dan Buah Gunakan Plastik, Bahaya Mengerikan ini Mengancam Tubuh

Nabila Nurul Chasanati - Jumat, 28 Oktober 2022 | 11:00
Bahayanya menyimpan makanan dengan plastik di kulkas
livemint

Bahayanya menyimpan makanan dengan plastik di kulkas

Sebagai gantinya, disarankan beralih menggunakan kantong biodegradable yang terbuat dari rami, goni, kapas, dan kantong kertas.

Bahaya Menyimpanan Makanan Di Bungkus Kantung Plastik di Kulkas

Melansir dari Sajian Sedap, selain menghemat tempat, kantung plastik disebut dapat menjaga kesegaran dari bahan makanan yang dibeli.

Bahaya menyimpan makanan dibungkus plastik lalu diletakkan dalam kulkas
Dreamtime

Bahaya menyimpan makanan dibungkus plastik lalu diletakkan dalam kulkas

Tapi menyimpanan bahan makanan dengan dibungkus kantung plastik justru mengundang masalah baru.

Bisa-bisa bahaya ini mengancam nyawa seisi rumah.

Coba deh sekarang buka kulkas di rumah, lihat ada berapa banyak kantung plastik yang terdapat di dalamnya.

Asal tahu saja, kantong plastik mengandung zat kimia berbahaya dan juga mengandung banyak bakteri.

Jadi jika kita usai belanja memasukan barang yang dibeli langsung dengan kantong plastiknya ke dalam kulkas, sama saja dengan membawa sekian banyak zat kimia berbahaya dan bakteri masuk ke dalam kulkas.

Nah, jika sudah ada di dalam kulas, maka zat kimia juga bakteri tersebut akan mengontaminasi seluruh kulkas juga isinya.

Seperti dilansir melalui iHouse, penyebab utamanya adalah kantong plastik sebagian besar tidak higienis.

Baca Juga: Aneka Tips Harian, Ya Ampun Untung Baru Tahu, Ternyata Tempe Tidak Boleh Disimpan di Kulkas, Dampak Buruknya Nggak Main-main

Source : Kompas.com, Sajian Sedap

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest