Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kisah Pilu di Balik Kengerian Paras Medusa, Wanita Cantik Berambut Ular

Puspita Rahayu - Rabu, 26 Oktober 2022 | 08:00
Detail representasi modern Medusa.
Riordan Wiki

Detail representasi modern Medusa.

Sebuah teori dalamMetamorphoseskarya Ovid memberikan penjelasan tentang asal-usul Medusa.

Baca Juga: Jadi Penguasa Inggris yang Paling Banyak Lakukan Perjalanan ke Berbagai Negara, Ratu Elizabeth II Rupanya Punya Daftar Hitam Negara yang Tak Akan Dikunjunginya

Ovid menggambarkan Medusa sebagai seorang gadis cantik yang menarik perhatian banyak makhluk.

Kecantikan yang dimilikinya ternyata menarik perhatian Poseidon, sang dewa laut.

Poseidon yang menginginkanMedusamengajaknya ke kuil Athena dan memperkosanya di sana.

Sayangnya, perbuatan itu justru diketahui oleh Athena hingga akhirnyaMedusamendapat kutukan tersebut.

Medusalantas berubah menjadi wanita berambut ular agar siapa saja yang menatapnya secara langsung akan berubah menjadi batu.

Perseus Menghadapi Phineus dengan Kepala Medusa.

Perseus Menghadapi Phineus dengan Kepala Medusa.

Pada kisah lain, digambarkan pula perjalanan Perseus yang tak lain adalah anak Zeus dan Danae.

Perseus mendapatkan misi untuk mendapatkan kepala monster ular tersebut.

Perseus yang memberanikan diri datang ke kediaman Gorgon bersuadara mengendap-endap menyerangMedusayang sedang tidur.

Perseus merefleksikan pandangan Medusa lewat perisai yang diberikan Athena dan berhasil memenggal medusa.

Source : national geographic

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x