Taruh kaleng tersebut di tempat biasa kecoa muncul seperti kamar mandir atau kamar tidur, kemudian tunggu beberapa jam.
Botol soda
Kamu bisa membuat sebuah perangkap kecoa hanya dengan menggunakan sebotol soda bekas.
Siapkan botol bekas soda lalu potong pada bagian atasnya.
Isi bagian bawah botol dengan larutan yang manis seperti campuran kopi dan gula.
Taruh bagian atas botol yang sudah dipotong sebelumnya dengan posisi bagian ujung yang kecil menghadap ke arah cairan.
Posisi bagian botol yang membentuk terowongan akan membuat kecoa sulit keluar jika sudah masuk ke dalamnya.
Baca Juga: Kecoa di Rumah Bikin Heboh Sekeluarga, Begini Cara Melenyapkan Tanpa Balik Lagi
(*)