Follow Us

Aneka Tips Harian, Ternyata Berbekal Dua Bahan Dapur Ini Kerak Wajan yang Merusak Pemandangan Bisa Lenyap

Ruhil Yumna - Selasa, 16 Agustus 2022 | 14:45
membersihkan pantat wajan
SajianSedap

membersihkan pantat wajan

• Cuka makan

Cara membersihkan kerak membandel di bagian belakang wajan

Gunakan sarung tangan plastik

Sebelum menaburkan soda kue di bagian belakang wajan yang berkerak, gunakan sarung tangan plastik.

Langkah ini bertujuan untuk melindungi tangan, mengingat soda kue dan cuka merupakan bahan yang cukup keras untuk kulit.

Taburkan soda kue ke bagian kerak

Taburkan soda kue hingga merata ke bagian belakang wajan yang berkerak.

Tuang cuka makan

Setelah bagian belakang wajan ditaburkan soda kue, tuangkan cuka makan sampai merata.

Pada proses ini akan terjadi reaksi kimia yang membuat soda kue dan cuka makan menjadi berbusa.

Taburkan soda kue kembali Jika cuka makan sudah dituangkan, taburkan kembali soda kue ke bagian belakang wajan yang berkerak.

Ratakan soda kue hingga terlapisi sempurna di bagian belakang wajan.

Source : kompas, YouTube

Editor : Ruhil Yumna

Baca Lainnya

Latest