"Adzam kan udah dikasih uang bulanan sekian, tapi token listrik, belum lagi bensin," ujar Nathalie.
Sule pun mengaku telah mempersiapkan semua kebutuhan Adzam bahkan memberikan rumah.
"Oh ya udah dipersiapkan semuanya, rumah, apapun yang dia butuhkan," kata Sule.
Warganet pun tak ketinggalan memberikan komentar.
"Kebutuhan dia sendiri kali bukan Adzam," tulis akun @rizqiaaaa6.
"Manusia kurang bersyukur," tulis akun @anahalidya.
"Mulai kebuka sendiri sifat aslinya," tulis akun @esatiara02.
(*)