Follow Us

Aneka Tips Kecantikan, Padahal Cuma Modal Bumbu Dapur Ini, Siapa Sangka Bisa Bikin Wajah Glowing Tanpa Pori-pori, Mirip Artis Korea!

Helna Estalansa - Rabu, 10 Agustus 2022 | 12:00
Aneka tips kecantikan: Siapa sangka air garam bisa buat wajah makin glowing.
freepik.com

Aneka tips kecantikan: Siapa sangka air garam bisa buat wajah makin glowing.

Celupkan handuk kecil ke air hangat, peras, lalu tempelkan ke wajah selama 30 detik.

Baca Juga: Aneka Tips Kecantikan, 4 Tanda Kosmetik Tak Cocok di Kulitmu, Segera Hentikan Penggunaannya!

Cara ini bisa dilakukan bahkan saat kamu sedang jerawatan.

Dengan tambahan madu, masker ini bisa meredakan peradangan yang terjadi pada jerawat sehingga dapat meminimalisasi risiko bopeng atau bekas luka pada jerawat.

Itulah tadi cara penggunaan garam untuk perawatan wajah di rumah sehari-hari.

Resep Cantik dan 'Glowing' dengan Bumbu Dapur

Selain menggunakan garam, melansir dari Kompas.com, komposisi bumbu dapur ini juga bisa dimanfaatkan untuk perawatan kulit dan wajah loh.

Masker wajah dari kunyit dan oatmeal

Siapa bilang kunyit hanya bisa menambah aroma rempah pada masakan?

Kenyataannya, kulit bisa dimanfaatkan untuk perawatan kecantikan yang sangat baik untuk berbagai penyakit.

Menggunakan masker kunyit adalah salah satu cara memutihkan kulit tangan yang dapat dicoba.

Bumbu dapur yang satu ini bisa mengatasi masalah kulit, termasuk sebagai antioksidan dan anti-inflamasi yang bisa membuat kulit glowing.

Source : Kompas.com, SajianSedap.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular