Sebelumnya, Maia Estianty juga sempat meyinggung soal salat istikharah terkait keputusannya saat menikah muda.
"Kalau aku, sebelum melangkah ke pernikahan, lebih baik salat minta petunjuk dulu.
Jadi kalau tiba-tiba putus setelah salat istikharah ya udah," tandas Maia.
Karena jawaban Maia Estianty itu, video yang diunggah ulang ke TikTok oleh akun @webseriesindoo, mendapat berbagai respon.
"Sepertinya Al salat istikharah dulu sebelum pisah sama ex nya kemarin"
"Semoga nanti dapet cewek yang lebih baik dari sebelumnya ya Al, aamiin"
"Kok gue senang dia jomblo"
(*)