Follow Us

Pantas Saja Tak Pernah Terwujud, Ternyata Begini Tata Cara Berdoa yang Sempurna Agar Doa Dikabulkan oleh Allah SWT

Helna Estalansa, None - Jumat, 22 Juli 2022 | 13:15
Ilustrasi berdoa
freepik.com

Ilustrasi berdoa

1. Mulailah dengan Memuji Allah

"Puji Allah, ya Allah selama ini selalu saya sudah bergelimang dalam dosa.

Apa yang saya tidak minta pun telah kau beri," contoh Quraish Shihab.

2. Salawat Nabi

"Karena Nabi Muhammad adalah sosok yang paling dicintai Tuhan.

Baca Juga: Dibaca untuk Memohon Ampunan dan Perlindungan, Inilah 4 Hal Penting dalam Doa Sebelum Mengucap Salam Saat Salat

3. Memohon (Menyampaikan Keinginan)

Dalam berdoa, selain memohon untuk diri sendiri, ada baiknya jika seseorang juga memohon untuk kebaikan orang lain.

"Memohonlah untuk diri sendiri dan orang lain, memohonlah untuk dunia dan Akhirat," imbuhnya.

4. Mengucap Alhamdulillah

Setelah mengucapkan sejumlah permohonan, lafalkanlah Alhamudlillah sebagai penutup.

"Mengucapkan Alhamdulillah seakan-akan berkata Ya Allah seandainya Engkau belum menerima ini saya tetap Memujimu, saya tetap mensyukuriMu.

Source : Tribunwow.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest