GridHype.ID - Celemek memang lekat dengan kegiatan memasak, ya.
Meski demikian, celemek juga bisa digunakan untuk aktivitas lain seperti membersihkan rumah misalnya.
Memang, celemek berfungsi untuk menutupi baju kita dari noda yang mungkin akan menempel.
Tak bisa dipungkiri jika saat memasak baju kita bisa terkena cipratan minyak atau pun tumisan sayuran.
Karena hal ini pula celemek yang digunakan jadi kotor dan penuh akan noda, bahkan sampai muncul bau tak sedap.
Untuk membersihkan celemek memang gak mudah, apalagi kalau nodanya sudah menempel sejak lama.
Nah, kalau sudah begini, jangan khawatir karena Anda bisa coba pakai air panas nih untuk bikin celemek jadi bersih total.
Lalu bagaimana caranya?
Simak ulasan lengkap berikut, seperti dikutip dari Sajian Sedap.
Cara Membersihkan Celemek
Berikut tips mencuci celemek yang bernoda dan memiliki bau tak sedap.