GridHype.ID - Siapa yang hobi makan gorengan?
Pasti banyak di antara kamu yang hobi makan gorengan setiap hari ya.
Seperti diketahui, gorengan merupakan salah satu makanan favorit orang Indonesia.
Jadi tak heran kalau banyak orang yang mau pagi, siang ataupun malam doyan makan gorengan ya.
Nah ngomongin soal gorengan, sebagian dari kamu pasti juga suka makan bakwan 'kan?
Seperti dikutip dari SajianSedap.com, makan bakwan yang enak tentu yang masih garing kriuk-kriuk ya.
Namun sayang, gorengan yang dibuat di rumah hasilnya kerap berbeda dengan yang beli di pedagang pinggir jalan.
Gorengan rumahannya umumnya mudah lembek dan alot setelah dingin.
Meski begitu bukan berarti kamu tak bisa membuat gorengan yang kriuk dan renyah tahan lama.
Baca Juga: Yuk Manjakan Lidah dengan Berbagai Kuliner Lezat, Dijamin Weekend Kamu Makin Seru
Coba deh kamu tambahkan tepung ini nih agar renyah maksimal dan tetap garing walau sudah dingin.
Penasarankan? Yuk simak langsung!