Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Setrika Lengket Bikin Kesal? Berikut Cara Mudah untuk Mengatasinya, Bajumu Dijamin Aman

Ruhil Yumna - Kamis, 09 Juni 2022 | 19:45
Cara bersihkan setrika lengket.
Nakita.id

Cara bersihkan setrika lengket.

Bahan Alami untuk Membersihkan Setrika Kotor

Dilansir dari handy.com, terdapat beberapa bahan rumahan yang bisa digunakan untuk membersihkan tapak setrika yang kotor.

1. Gunakan baking soda untuk membersihkan tapak setrika

Metode ini adalah cara yang bagus untuk melarutkan kotoran yang menempel pada setrika.

Yang perlu kamu lakukan hanyalah mencampurkan soda kue dan sedikit air untuk membuat pasta.

Kemudian, gosokkan pasta ini pada tapak setrika dengan menggunakan sikat lembut atau handuk untuk menggosok.

Cukup gunakan air untuk membersihkannya.

Pastikan pasta benar-benar terhapus dan biarkan setrika mengering sebelum digunakan.

2. Gunakan koran

Panaskan setrika pada pengaturan tertinggi dan kenakan sarung tangan oven untuk melindungi tangan dari panas.

Remas koran dan gunakan untuk menggosok tapak setrika.

Itu saja!

Halaman Selanjutnya

3. Cuka

Source :Grid.ID handy.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x