Ingat-ingat, ya!
Bahan Alami untuk Mengusir Tikus
1. Merica
Merica yang biasa digunakan untuk memasak bisa kalian gunakan untuk membasmi tikus di rumah.
Hal ini karena tikus tidak suka aroma pedas yang keluar dari merica.
Kamu cukup menaburkan merica di sudut rumah dan tikus dijamin takkan datang lagi.
2. Kantong teh bekas
Kamu mungkin tidak menyangka bisa membasmi tikus dengan mengandalkan kantong teh bekas.
Hewan pengerat tersebut ternyata tidak menyukai aroma yang keluar dari kantong teh bekas, loh.
Jadi, jika kalian meletakkan kantong teh basah di area rumah, tikus akan kabur dan takkan kembali.
3. Bubuk kopi