Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Awalnya Cuma Iseng Taruh Irisan Daun Pandan di Bawah Kasur, Wanita Ini Langsung Syok saat Tahu Perubahan yang Terjadi

Helna Estalansa - Senin, 11 April 2022 | 16:00
Daun pandan (Ilustrasi)
freepik

Daun pandan (Ilustrasi)

Untuk kamar mandi kecil, maksimal 5 m2, cukup diletakkan satu wadah.

Namun, jika ruangan cukup luas, letakkan dua atau tiga wadah di tempat-tempat berjauhan.

Mengutip Tribunnews via SajianSedap.com, meletakkan daun pandan di bawah kasur sebelum tidur bisa menghilangkan bau kamar tidur.

Menghilangkan bau kamar dengan daun pandan ini sangat ampuh karena daun pandan memiliki bau khas yang alami.

Untuk mendapatkan manfaatnya, kamubisa siapkan beberapa helai daun pandan dan potong kecil-kecil.

Baca Juga: Selama Ini Cuma Jadi Bumbu Masak, Mulai Sekarang Coba Rebus 3 Lembar Daun Pandan Lalu Minum Airnya Secara Rutin, Jangan Kaget Tubuh Alami Perubahan Tak Terduga

Kemudian, siapkan mangkok dan kamubisa langsung meletakkannya di bawah kasur.

Selalu ganti daun pandan jika sudah mulai layu.

Manfaat Daun Pandan untuk Kesehatan

Melansir dari Kompas.com, berikut adalah beberapa manfaat daun pandan yang bisa kita dapatkan:

Mencegah penyakit jantung

Sejumlah studi mendukung klaim bahwa salah satu manfaat daun pandan untuk kesehatan adalah baik untuk kesehatan jantung.

Source :Kompas.comSajianSedap.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x