Follow Us

Pilihan Takjil Sehat untuk Buka Puasa, Ini Resep Es Cincau Hijau, Minuman Menyegarkan yang Rasa Manisnya Bikin Ketagihan

Dwi Purworahayu - Jumat, 08 April 2022 | 11:15
Resep Es Cincau Hijau, Minuman Dingin yang Bisa Bikin Hati Kita Adem
Sajian Sedap

Resep Es Cincau Hijau, Minuman Dingin yang Bisa Bikin Hati Kita Adem

Bahan Saus:500 ml santan dari 1/2 butir kelapa1/4 sendok teh garam2 lembar daun pandan

Bahan Sirup Gula Aren:150 gram gula aren, sisir1/4 sendok teh garam2 lembar daun pandan10 cm jahe bakar, memarkan200 ml air

Cara Membuat Es Cincau Hijau:

1. Kuah: rebus santan, garam, dan daun pandan sambil diaduk sampai mendidih. Angkat dan sisihkan.

2. Sirup gula aren: rebus air, jahe dan daun pandan di atas api kecil sampai harum. Masukkan gula aren. Aduk sampai gula larut. Masak sambil sesekali diaduk sampai kental. Dinginkan.

3. Sajikan cincau hijau bersama saus, sirup gula aren, dan es batu.

Baca Juga: Kelezatannya Bikin Keluarga Kagum, Ini Resep Rahasia Cumi Saus Padang, Pelengkap Menu Buka Puasa yang Rasanya Seenak Resto Seafood

(*)

Source : Kompas.com, SajianSedap.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest