Follow Us

Bukan Raffi Ahmad atau Doni Salmanan, Tujuh Sosok Ini Rupanya yang Jadi the Real Crazy Rich Indonesia

Puspita Rahayu - Senin, 14 Maret 2022 | 12:00
Crazy rich Indonesia
Istagram.com

Crazy rich Indonesia

Sri Praash Lohia

Pengusaha kelahiran India ini masuk dalam peringkat empat orang terkaya di Indonesia dengan total kekayaan 6,2 miliar dollar AS atau sekitar Rp 88 triliun.

Sri Prakash Lohia merupakan pemilik sebuah perusahaan tekstil dan petrokimia.

Perusahaannya memproduksi serat poliester dan resin polyester bottle-grade (PET) tahun 1995.

Prajogo Pangestu

Taipan perkayuan terbesar di Indonesia ini memiliki kekayaan 6,1 miliar dollar AS atau sekitar Rp 87 triliun.

Kabar terbaru menyebutkan bahwa Prajogo telah mengakuisisi sisa saham Star Energy.

Chairul Tanjung

Pengusaha yang mendapat julukan anak singkong ini diketahui memiliki kekayaan 5,5 miliar dollar AS atau sekitar Rp 78 triliun.

Baca Juga: Nikita Mirzani Sindir Sumber Kekayaan Juragan 99 Tak Masuk Akal hingga Bikin Satu Indonesia Curiga, Ternyata Ini Sederet Bisnis yang Dimiliki Sang Crazy Rich

Chairul Tanjung merupakan pemimpin CT Corp yang memulai bisnisnya dari nol.

Lahir dari keluarga yang pas-pasan, saat kuliah Chairul Tanjung sekaligus harus bekerja untuk memenuhi kebutuhan.

Halaman Selanjutnya

Susilo Wonowidjojo

Source : Tribun Jakarta

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest