GridHype.id- Masak dan makandaging ayam mungkin jadi kegemaran masyarakat Indonesia.
Biasanya kita akan masak daging ayam dengan cara mencucinya hingga bersih dan membumbuinya.
Namun tahukah kamu, jika memasak daging ayam ternyata bisa memanfaatkan air kelapa?
Selama ini kita mengenal air kelapa sebagai minuman yang begitu menyejukkan.
Air kelapa juga diketahui memiliki beragam manfaat yang sangat berguna bagi kesehatan tubuh.
Siapa sangka, air kelapa ternyata bisa digunakan untuk merendam daging ayam sebelum digoreng.
Hasilnya juga akan membuat sekeluarga terkejut lantaran rasanya yang luar biasa.
Lantas apa saja manfaat dari merendam daging ayam di air kelapa?
Air kelapa menjadikan masakan menjadi lebih lezat dan menggunggah selera makan.
Dilansir dari sajiansedap.id, berikut penjelasannya:
Mengempukkan daging