Follow Us

Asam Lambung Bisa Teratasi Cuma Dengan Kunyah Jahe, Simak Selengkapnya

Puspita Rahayu - Jumat, 11 Agustus 2023 | 18:37
Cara menghilangkan asam lambung dengan baking soda
E+

Cara menghilangkan asam lambung dengan baking soda

GridHype.id- Asam lambung merupakan salah satu penyakit yang banyak diderita oleh masyarakat.

Saat mengalami asam lambung, seseorang akan merasakan sensasi terbakar atau nyeri di dada dan tenggorokan mereka.

Hal ini berkaitan dengan empedu atau asam dari lambung yang mengalir ke sistem pencernaan atas.

Kondisi tersebut akhirnya mengiritasi lapisannya.

Penyakit yang satu ini bisa dialami oleh orang dewasa maupun anak-anak.

Dilansir dari alodokter.com, penderita asam lambung biasanya juga akan merasakan beberapa keluhan seperti sering bersendawa, mual dan muntah, serta maag dan sesak napas.

Mengatasi penyakit asam lambung sebenarnya bisa dilakukan dengan mengubah kebiasaan hidup sehari-hari.

Beberapa tanaman herbal juga diketahui ampuh untuk menjadi obat alami penyakit asam lambung.

Salah satu bahan alami tersebut justru dapat dengan mudah ditemukan di dapur.

Bahan alami itu adalah jahe.

Anda pasti sudah mengetahui jika jahe memiliki beragam manfaat yang baik bagi kesehatan tubuh.

Source : Sajiansedap.id, alodokter.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular