Follow Us

Aneh Tapi Nyata, Konsumsi Nanas Panggang Secara Rutin Beri Efek Mengejutkan Bagi Tubuh

Puspita Rahayu - Senin, 15 November 2021 | 20:30
Ilustrasi buah nanas
Pexels

Ilustrasi buah nanas

GridHype.id- Nanas merupakan salah satu jenis buah yang memiliki beragam manfaat bagi tubuh.

Buah berwarna kuning ini memiliki rasa yang sangat segar saat dikonsumsi.

Buah tropis ini memiliki beragam nutrisi penting yang dibutuhkan oleh tubuh.

Laman alodokter.com menjelaskan bahwa dalam 100 gram buah nanas terdapat sekitar 50 kalori dan beragam nutrisi lain.

Nutrisi tersebut diantaranya adalah 10 gram gula, 13 gram karbohidrat, serta 1,5 gram serat.

Pengolahan buah yang satu ini juga beragam, mulai dari mengonsumsinya langsung hingga membuatnya sebagai jus.

Namun pernahkah anda mengonsumsi nanas yang dipanggang?

Ya, nanas ternyata bisa dikonsumsi dengan cara dipanggang.

Baca Juga: Pantas Bolak-balik Rumah Sakit, Orang dengan Kondisi Ini Ternyata Dilarang Keras Makan Bawang Putih, Stop Mulai Sekarang

Bahkan nanas panggang juga diketahui ampuh untuk mengatasi masalah kesehatan.

Mengonsumsi nanas dengan cara yang satu ini ternyata bisa membantu menurunkan berat badan.

Hal ini tentu menjadi berita baik bagi Anda yang sedang melakukan diet.

Source : Sajiansedap.id, alodokter.com

Editor : Nailul Iffah

Baca Lainnya

Latest