Follow Us

Singkong Goreng Merekah Sempurna, Ternyata Merendam di Air Es Jadi Rahasia Pedagang yang Bisa Ditiru di Rumah

Puspita Rahayu - Rabu, 27 Oktober 2021 | 10:30
membuat singkong goreng
Sajian Sedap

membuat singkong goreng

Langkah yang satu ini mungkin masih asing di telinga kita.

Namun menggoreng setengah matang terlebih dahulu bisa menambah cita rasa singkong goreng.

Goreng terlebih dahulu singkong dalam minyak panas hingga setengah matang.

Setelah itu angkat dan rendam di dalam air es.

Baca Juga: Murah Meriah, Cuma Modal Rutin Makan Singkong Rebus Setiap Harinya, Jangan Kaget Hal Fantastis Ini akan Terjadi Pada Tubuh

Pastikan air es betul-betul dingin dan diberi potongan es batu.

Cara tersebut digunakan untuk menjaga suhu agar tidak mudah berubah.

Apabila singkong yang sudah digoreng setengah matang belum dibumbui, Anda bisa menambahkan bawang putih, ketumbar, baking powder, dan garam pada air es.

Rendam hingga singkong menjadi dingin.

Goreng kembali dalam minyak panas

Setelah singkong mendingin karena direndam air es, langkah selanjutnya adalah mematangkannya kembali dengan minyak panas.

Bukan tanpa alasan, perubahan suhu dari dingin ke panas ini yang akan membuat singkong menjadi merekah dan garing.

Source : Sajiansedap.id

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest