Untuk menurunkan berat badan ada beberapa hal yang harus diperhatikan.
Keseimbangan diet dan olahraga merupakan dua hal diantaranya.
Ahli juga menyebut bahwa konsumsi air rebusan kulit nanas diperbolehkan asal dalam jumlah yang tidak berlebihan.
Jika dikonsumsi berlebihan, risiko gangguan pencernaan bisa saja terjadi.
(*)