Follow Us

Halalkan Segala Cara untuk Rebut Kekuasaan, Ini Dia 5 Ratu Paling Kejam dalam Sejarah Dunia, Salah Satunya Tega Membakar Lebih dari 300 Orang

Dwi Purworahayu - Minggu, 10 Oktober 2021 | 05:30
Mahkota besi
Pixabay

Mahkota besi

Sejarah berkisah ratu paling kejam ini bisa melakukan berbagai cara untuk melindungi statusnya, termasuk membunuh ibu dan cucunya karena menentangnya.

2. Isabella I, ratu paling kejam dari Spanyol

Ratu Isabella I memimpin Spanyol bersama dengan Raja Ferdinand II dari 1451 hingga 1504.

Selama masa pemerintahan Ratu Isabella I, ia ingin menyingkirkan Muslim dan Yahudi Spanyol dari kerajaannya.

Pada 1492, ratu paling jahat ini memerintahkan agar semua penduduk Yahudi masuk Katolik.

Penduduk Yahudi dibawa ke pengadilan Spanyol untuk mengikrarkan iman mereka sebagai Katolik.

Baca Juga: Pasti Nyesel karena Baru Tahu, Minuman Sejuta Umat Ini Ternyata Bisa Bikin Wajah Makin Glowing, Enggak Perlu Lagi deh Beli Skincare Mahal

3. Catherine de Medici, ratu paling kejam dari Perancis

Sepanjang pernikahannya, Henry II berselingkuh dengan gundiknya, Diane de Poitiers.

Di ranjang kematian, suaminya meminta bertemu dengan Diane, yang oleh sang ratu permintaan itu sama sekali tidak digubris hingga ajal menjemputnya.

Tak cukup perselingkuhan membuatnya menjadi kejam. Catherine de Medici ini juga memiliki seorang putri bernama Margaret yang suka memberontak.

Seolah membalas sikap Margaret, sang ratu sering kali mematahkan hubungan romantis putrinya dengan seseorang.

Source : Kompas.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest