Follow Us

Jangan Sampai Terlambat, Yuk Deteksi Potensi Kanker Payudara dengan Cara Mudah

Ruhil Yumna - Jumat, 08 Oktober 2021 | 15:45
Ilustrasi kanker payudara
Photo by Klaus Nielsen from Pexels

Ilustrasi kanker payudara

Cara untuk mendeteksi Sadari pun cukup mudah, Walta mengatakan caranya bisa dilakukan sendiri secara teratur setiap bulannya.

"Caranya dilakukan pada hari ke 7- 10 setelah hari pertama menstruasi, atau tanggal tertentu untuk yang sudah menopause,” katanya.

Untuk meningkatkan kesadaran di seluruh perempuan di Indonesia, PT Uni-Charm Indonesia Tbk meluncurkan Charm Extra Maxi Pink Ribbon Special Edition.

Presiden Direktur PT Uni-Charm Indonesia Tbk, Yuji Ishii mengatakan, total pengguna Charm Extra Maxi kurang lebih sebesar 28 juta pengguna di seluruh Indonesia.

"Charm edisi ini memiliki desain tentang pentingnya meningkatkan kesadaran akan deteksi dini dengan melakukan Sadari yang dijelaskan di bagian belakang kemasan dengan ilustrasi," ucapnya.

Hal ini akan mempermudah konsumen untuk dapat melakukan pemeriksaan payudara sendiri dengan mudah di rumah meskipun dalam kondisi pandemi Covid-19.

(*)

Baca Juga: Dari Sekian Banyak Jenis, Kanker Payudara Paling Banyak Didiagnosis di Dunia, Ini Penjelasan Ilmiahnya

Source : Tribun Jabar

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest