Follow Us

5 Tempat Wisata Dark Tourism yang Sedang Tren Dikalangan Turis Mancanegara, Miliki Sejarah Paling Kelam Sepanjang Masa

Ngesti Sekar Dewi - Senin, 13 September 2021 | 11:00
Hiroshima Peace Memorial
Zekkei Jepang

Hiroshima Peace Memorial

Hiroshima Peace Memorial (Genbaku Dome), Jepang

Hiroshima Peace Memorial
Zekkei Jepang

Hiroshima Peace Memorial

Peristiwa jatuhnya dua bom atom di Hiroshima dan Nagasaki, Jepang, turut terncantum dalam sejarah kemerdekaan Indonesia.

Pada tanggal 6 Agustus 1945, kota Hiroshima dan Nagasaki dijatuhi oleh bom nuklir oleh AS.

Akibatnya, kedua kota ini hancur lebur dan ratusan ribu jiwa menjadi korban.

Satu-satunya bangunan pada masa itu yang masih bertahan hingga kini adalah Genbaku dome.

Bangunan ini letaknya tepat di lokasi bom atom tersebut jatuh.

Namun, struktur bangunnannya masih kokoh dan dipertahankan keasliannya hingga kini.

Puing bangunan ini, beserta area disekitarnya dilestarikan untuk mengenang tragedi kemanusiaan Hiroshima.

Nama-nama para korban pun diabadikan di sebuah Monumen Memorial Hiroshima, Kota Damai, atau dikenal juga sebagai Cenotaph for Atomic Bomb Victims.

Bikini Atoll, Pulau Marshall

Bikini Atoll, Pulau Marshall
Super Adventure

Bikini Atoll, Pulau Marshall

Editor : Ngesti Sekar Dewi

Baca Lainnya

Latest