Follow Us

Nyesel Baru Tahu, Buah Salak Kaya Kaya Nutrisi dan Punya Khasiat Menakjubkan ini untuk Kesehatan Tubuh

Nabila Nurul Chasanati - Senin, 09 Agustus 2021 | 14:30
Air rebusan salak bisa berikan khasiat baik untuk kesehatan
Tribun Banten - Tribunnews.com

Air rebusan salak bisa berikan khasiat baik untuk kesehatan

1. Menyehatkan mata

Khasiat salak ynang pertama adalah mampu menyehatkan mata. Menurut penelitian, buah salak memiliki kandungan betakaroten yang mencukupi untuk menyehatkan mata.

2. Menyehatkan pencernaan

Manfaat buah salak bagi kesehatan pencernaan sudah diakui sejak zaman dulu.

Para orangtua sering menyarankan makan buah salak saat mengalami gangguan pencernaan.

Salak merupakan salah satu buah padat nutrisi yang terdiri dari kalsium, tanin, saponin, flavonoid dan betakaroten.

Karena kandungan nutrisi tersebut, salak memiliki manfaat bagi kesehatan tubuh manusia.

Tanin bersifat antidiare, sehingga salak membantu menyembuhkan diare.

Baca Juga: Usai Dicibir Gegara Tak Bisa Kupas Salak, Nia Ramadhani Jadi Sorotan karena Tak Bisa Bedakan Pisang Mentah dan Mateng

3. Menguatkan daya ingat

Karena nilai gizinya yang lebih tinggi, salak disebut sebagai buah yang baik untuk otak.

Kandungan kalium dan pektin yang tinggi dalam salak membantu meningkatkan fungsi kognitif otak dan meningkatkan daya ingat.

Source : Kontan.co.id, Gridhealth.id

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest