Follow Us

6 Barang yang Ada di Rumah ini Simpan Zat Berbahaya Penyebab Kanker, Salah Satunya Bikin Melongo!

Ngesti Sekar Dewi - Sabtu, 17 Juli 2021 | 15:30
Ilustrasi pakaian.
https://www.freepik.com/free-photo/close-up-clothes-hanging-rack_7337397.htm#page=1&query=clothes%20

Ilustrasi pakaian.

Baca Juga: Makan Wortel Mampu Kurangi Risiko Kanker Payudara Hingga 60 Persen, Kandungan Vitamin A Jadi Kunci Utamanya

4. Styrofoam

Bahan rumah tangga lainnya yang diduga bisa meningkatkan risiko kanker adalah penggunaan styrofoam.

Styrofoam sering dijadikan wadah makanan atau minuman karena praktis.

Namun, styrofoam mengandung bahan kimia benzene dan styrene yang telah terbukti dapat menyebabkan kanker.

Kedua bahan kimia ini bisa dengan mudah merembes ke dalam minuman ataupun makanan panas yang menggunakan wadah styrofoam.

Badan kesehatan dunia (WHO), membenarkan bahwa benzene dan styrene merupakan zat kimia yang bersifat karsinogenik, yakni bisa memicu tumbuhnya sel kanker dalam tubuh.

5. Lantai Vinyl

Lantai vinyl yang digunakan sebagai alas di dalam rumah mengandung bahan kimia bernama phtalates.

Phtalates biasa digunakan untuk menguatkan daya tahan plastik.

Sebenarnya bukan hanya pada lantai vinyl saja, phtalates juga bisa ditemukan pada tirai kamar mandi, wallpaper, penutup jendela, taplak meja, dan benda rumah tangga apa pun yang terbuat dari PVC vinyl.

Jika tubuh terpapar phtalates dalam jumlah banyak, sistem endokrin yang mengatur hormon dalam tubuh akan terganggu.

Source : Kompas.com, Healthline, covid19.go.id

Editor : Hype

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular