Komentar itu bahkan dibubuhi dengan hastag yang menggambarkan betapa tajirnya mama Gigi.
“#horangkayah,” lanjutnya menambahkan.
Kekayaan keluarga Sultan Andara memang seolah tak habis jika dibicarakan.
Segala kesibukan mereka terlihat begitu mewah di mata warganet.
(*)