Follow Us

Waduh, Layar Handphone Mendadak Putih alias Nge-blank, Coba Atasi dengan 3 Cara ini Dijamin Kembali Normal Kembali

Nabila Nurul Chasanati - Jumat, 18 Juni 2021 | 10:30
Membersihkan layar handphone
cnet.com

Membersihkan layar handphone

Baca Juga: Sering Bikin Jengkel Gara-gara Ponsel Mendadak Lemot, Coba Bersihkan Cache di Handphone Androidmu Pakai Cara Ini

Fitur tersebut secara otomatis akan menghapus semua data dan hal-hal yang tidak berguna dalam aplikasi tersebut.

Cara ini juga dapat diterapkan di semua aplikasi untuk meringankan beban kerja smartphone android.

Selain melakukan 3 cara di atas, kita juga harus menjaga kesehatan mata kita pada radiasi layar handphone.

Baca Juga: Pertimbangkan Lagi untuk Bawa Handphone ke Kamar Mandi, Peneliti Ungkap Hal Berbahaya, Sebut Bakteri dan Virus Ini Bakal Intai Kesehatanmu

Sebagai informasi, melansir dari Kompas.com, penggunaan dan melihat gawai terlalu lama lebih berisiko gangguan mata pada anak usia di bawah 18 tahun.

Tetapi, rata-rata untuk usia seseorang yang sudah berada di atas 18 tahun, anatomi pada mata tidak banyak berubah.

Perubahan anatomi mata bisa juga menyebabkan perubahan ukuran kacamata yang akan digunakan.

Baca Juga: Layar HP Milikmu Tergores? Nggak Perlu Panik, 5 Bahan Rumahan ini Mampu Hilangkan Goresan di Layar Ponsel

Memainkan dan menatap layar ponsel terutama pada keadaan gelap dapat merubah anatomi mata, dan gangguan mata akan mulai muncul.

(*)

Source : Kompas.com, Tribun Jogja

Editor : Nabila Nurul Chasanati

Baca Lainnya

Latest