Follow Us

Tak Hanya Jadi Pembersih Noda Pakaian, Pemutih Terbukti Ampuh Bereskan Masalah di Dapur Rumahmu

Puspita Rahayu - Selasa, 01 Juni 2021 | 21:00
Pembersih pakaian
shutterstock

Pembersih pakaian

Cukup tambahkan pemutih pada air ketika mencuci cangkir.

Bilas dengan bersih usai mencucinya agar tak menyisakan zat pemutih yang mungkin dapat membahayakan tubuh.

Baca Juga: Jangan Nunggu Sampai Rusak, Simak Tips Mudah Cek Kondisi Baterai Ponsel di Android dan Iphone, Gampang Banget

Menghilangkan Jamur Pada Dinding

Dinding rumah yang lembab tak jarang ditumbuhi jamur.

Jamur tersebut akan menganggu keindahan rumah serta menimbulkan penyakit.

Menghilangkan jamur di dinding dpat dilakukan dengan cara menyemprotkan pemutih pada area yang ditumbuhi jamur.

Terkadang dibutuhkan usaha lebih untuk mendapat hasil maksimal.

Anda dapat menyemprot berkali-kali agar jamur benar-benar hilang.

Baca Juga: 4 Bahan Ini Ampuh Hilangkan Noda Membandel di Kloset, Begini Cara Kerjanya

Mendesinfeksi Peralatan Berkebun

Alat yang digunakan untuk berkebun tentu dapat menyisakan kuman dan bakteri.

Source : Kompas.com

Editor : Nailul Iffah

Baca Lainnya

Latest