Follow Us

Tak Melulu Kanker Payudara, Penyebab Munculnya Benjolan Bisa Jadi Karena 3 Hal Ini, Apa Saja?

Helna Estalansa - Selasa, 18 Mei 2021 | 18:00
Ilustrasi muncul benjolan di sekitar payudara
freepik.com

Ilustrasi muncul benjolan di sekitar payudara

GridHype.ID - Kanker payudara sampai detik ini masih menjadi penyakit yang ditakuti oleh banyak orang terutama, bagi wanita.

Pasalnya, kanker payudara salah satu jenis kanker yang bisa menyebabkan kematian.

Di Indonesia sendiri, kanker payudara menduduki peringkat pertama dengan penderita terbanyak.

Melansir dari Kompas.com, kanker payudara adalah kondisi ketika sel payudara tumbuh di luar kendali dan membentuk tumor ganas di payudara.

Baca Juga: Hati-hati, Minuman Soda Ternyata Bisa Memperpendek Umur Pasien Kanker Payudara, Begini Penjelasannya

Kanker payudara sendiri biasanya ditandai dengan munculnya rasa nyeri atau benjolan di payudara.

Menurut Ketua Bidang Pelayanan Sosial Yayasan Kanker Indonesia, Dr Sonar Soni Panigoro, hal tersebut bisa menjadi pertanda akan risiko kanker payudara.

Karena itulah, saat memiliki benjolan di payudara banyak wanita yang mengaku takut dan merasa was-was.

Namun, di sisi lain, penyebab munculnya benjolan di payudara bisa disebabkan oleh berbagai faktor.

Baca Juga: Hindari Segera! 3 Bahan Berbahaya pada Deodoran Ini Jadi Penyebab Kanker Payudara

Namun kamu juga perlu tahu bahwa munculnya benjolan tidak selalu menjadi tanda penyakit kanker payudara.

Source : Kompas.com, Nakita.ID

Editor : Helna Estalansa

Baca Lainnya

Latest