Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Dijamin Aman dan Mudah, Begini 5 Cara Ampuh Usir Lalat dengan Bahan Alami yang Wajib Kamu Coba di Rumah

Helna Estalansa - Sabtu, 15 Mei 2021 | 13:00
Cara ampuh usir lalat dengan bahan alami.
Photo by Kaique Andrades from Pexels

Cara ampuh usir lalat dengan bahan alami.

Ternyata, kapur barus juga ampuh dalam mengusir lalat yang berkeliaran di dalam rumah.

Letakkan kapur barus di tempat-tempat yang strategis.

Prediksikan dari mana kira-kira lalat bisa masuk dan berkerumun di dalam rumah.

Baca Juga: Mudah Didapat, Bahan Dapur Ini Dipercaya Ampuh Bantu Hilangkan Tahi Lalat, Begini Caranya

5. Gantung Kantong Plastik Berisi Air

Nah, cara ini mungkin bisa dibilang kuno, biasanya dilakukan orang-orang di pedesaan.

Beberapa pedagang makanan masih menggunakan cara ini untuk melindungi dagangan di warungnya dari serbuan lalat.

Siapkan kantong plastik bening dan isilah dengan air biasa.

Kemudian gantungkan plastik berisi air tersebut di tempat yang dikerumuni lalat.

Disarankan digunakan di dalam ruangan yang memiliki cahaya yang terang, semakin terang semakin baik.

Plastik berisi air ini akan mengelabui penglihatan lalat, sehingga fokusnya buyar dan memilih untuk pergi menjauh.

Halaman Selanjutnya

(*)

Source :TribunStyle.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x