Netizen pun banyak yang menyebut Glenca Chysara, pemeran Elsa yang dimaksud oleh Cut Meyriska.
Karena hanya Ikatan Cinta satu-satunya sinetron yang sedang tayang dan hits banget.
Soalnya mereka berdua pernah terlibat dalam satu film berjudul Yowis Ben.
"Gue penasaran sama artis yang nglabrak cut meyriska , ada yg sama nggak hahaha," tulis netizen.
"Kyanya artis yg lg main disinetron ikatan cinta yh," tulis seorang netizen.
(*)