Hyperseks ini dikenal dengan nama Don Juanism, itu artinya seseorang yang tidak pernah terhadap satu pasangan.
Dia selalu mencari dan mencari, untuk dapat yang lebih dan lebih," terang Dokter Boyke.
Apa Itu Hypersex
Sebagai ahli seksolog, dr Boyke menjelasakan arti hypersex.
"Hypersex ini dikenal dengan nama Don Juanism. Itu artinya seseorang yang tidak pernah terhadap satu pasangan.
"Dia selalu mencari dan mencari, untuk dapat yang lebih dan lebih," papar dr Boyke.
Mendengar penjelasan dr Boyke, Raffi Ahmad ikutan syok.
"Berarti ada penyimpangan? Termasuk yang pakai kostum juga?" tanya Raffi Ahmad.
"Ya, karena ada dasar kelainan dari kepribadian," imbuh dr Boyke.
Sementara itu, Vicky Prasetyo sendiri tampak ketakutan saat disebut dirinya idap penyimpangan seksual.