Follow Us

Enggak Cuma Bikin Rasa Asin pada Makanan, Ini 6 Fungsi Lain dari Garam

Ruhil Yumna - Sabtu, 27 Maret 2021 | 06:30
Ilustrasi Garam Epsom.
Freepik.com

Ilustrasi Garam Epsom.

GridHype.ID - Garam mungkin hanya dikenal publik sebagai penambah rasa makanan saja.

Namun, jangan salah bumbu masak yang satu ini ternyata punya banyak manfaat lain loh.

Setidaknya ada 6 fungsi lain dari garam selain sebagai penyedap rasa.

Baca Juga: Murah Meriah! 3 Bahan Alami Ini Efektif Bersihkan Bekas Wajan Aluminium yang Gosong, Dijamin Jadi Kinclong

Penasaran apa saja? Yuk Simak!

Enam fungsi garam pada makanan dikutip dari Thespruceeats.com.

1. Garam sebagai pengawet makanan

Sejak lama, garam digunakan untuk mengawetkan daging dan makanan lainnya.

Metode tersebut sudah digunakan sebelum adanya lemari es.

Garam dijadikan sebagai bahan alami pengawet makanan karena mampu menyerap kelembaban dari makanan.

Kondisi makanan yang kering mencegah mikroba yang dapat merusak makanan untuk tumbuh, sebab mikroba tumbuh di suhu yang lembab.

Source : kompas, bobo

Editor : Ruhil Yumna

Baca Lainnya

Latest