Follow Us

Disebutkan 'Orang Lebih Mudah Tertular Covid-19 Setelah Divaksinasi', Kemenkes Bantah Kabar yang Beredar

Helna Estalansa - Selasa, 23 Maret 2021 | 19:00
Ilustrasi virus corona
Pixabay.com

Ilustrasi virus corona

Melansir Tribunnews.com yang dikutip dari worldometers.info, berikut ini update data Covid-19 di seluruh dunia hingga Selasa, 23 Maret 2021 pukul 07.00 WIB.

Update terakhir, tercatat sudah ada 124.276.438 kasus Covid-19 di seluruh dunia.

Sebanyak 100.242.788 antaranya telah sembuh sedangkan 2.734.776 lainnya meninggal dunia.

Kasus aktif di seluruh dunia tercatat 21.298.874.

Baca Juga: Usai MUI Keluarkan Fatwa Boleh Gunakan Vaksin yang Mengandung Tripsin Babi, AstraZeneca Justru Bantah Penawar Covid-19 Produksinya Gunakan Bahan dari Binatang Haram

Negara dengan jumlah kasus terbanyak ditempati oleh Amerika Serikat dengan total 30.571.893 kasus.

Sementara itu, Indonesia berada di peringkat ke-20 dengan total kasus 1.465.928 orang terinfeksi virus corona.

Lalu, total kasus yang dinyatakan meninggal dunia akibat Covid-19 ada 39.711.

Kemudian yang dinyatakan sembuh dari Covid-19 sebanyak 1.297.967 orang.

Sedangkan, yang masih dalam perawatan ada 128.250 pasien.

(*)

Source : Kompas.com, Tribunnews.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest