Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

5 Cara Mudah Atasi Munculnya Jerawat di Garis Rahang, Yuk Simak Bersama

Helna Estalansa - Selasa, 09 Februari 2021 | 21:00
Ilustrasi jerawat di garis rahang
Freepik

Ilustrasi jerawat di garis rahang

Bahan-bahan seperti asam salisilat, benzoyl peroxide, dan myristic acid terbukti efektif melawan jerawat.

Ini tidak hanya membantu mengeringkan jerawat kamu dan membersihkan kulit wajah, tetapi juga mencegah munculnya jerawat dikemudian hari.

Jadi, ubahlah perawatan kulitkamudengan memasukkan produk dengan bahan anti jerawat yang mampu melawan jerawat.

Baca Juga: Berakhir Bencana, Wanita Ini Alami Kebutaan dan Wajahnya Bengkak Usai Pencet Jerawat di Hidungnya

5. Jauhi Makanan Berminyak

Untuk mengatasi jerawat yang muncul di garis rahang,kamuperlu memperhatikan pola makan.

Pasalnya, makanan berminyak dan makanan yang kaya gula akan memperburuk masalah ini dan memperparah jerawat kamu.

Jadi, katakan tidak pada makanan berminyak.

Lebih baik kamu makanmakanan yang kaya vitamin, mineral, dan antioksidan sehingga kamu bisa melawan berbagai masalah dan menjaga kesehatan kulit secara optimal.

(*)

Source : Boldsky

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x