GridHype.ID - Pandemi Corona masih menghantui masyarakat dunia.
Hingga kini jumlah kasus terinfeksi virus Covid-19 terus meningkat.
Tak terkecuali di Indonesia, masyarakat pun masih harus berjuang dan bertahan di tengah pandemi Covid-19 yang melanda.
Baca Juga: Mirip Jepit Jemuran, Anting-anting Ini Dijual hingga Jutaan Rupiah
Namun sebuah kabar yang cukup mengejutkan baru saja terungkap. Salah satu suku di pedalaman Indonesia menyatakan bahwa mereka terbebas dari pandemi ini.
Dilansir dari Twibunnews.com pada Jumat (22/1/2021) telah total kasus Covid-19 telah mencapai 965.283 orang sejak 2 Maret lalu.
Kendati virus ini telah hampir setahun menyerang Indonesia, belum ada tanda-tanda menurunnya jumlah infeksi dari virus berbahaya ini.
Sebuah kabar mengejutkan justru di dapat baru-baru ini.
Terungkap jika salah satu suku di Indonesia dinyatakan tak memiliki kasus Covid-19 di daerahnya.
Suku yang dimaksud adalah suku Baduy di pedalaman Provinsi Banten.
Baca Juga: Kini Jadi Pengacara Rp 30M, Hotman Paris Pernah Coba Bunuh Diri, Sebut Hampir Tenggak Obat Nyamuk