Follow Us

Jangan Lagi Lakuka 6 Kebiasaan Berikut ini, Bisa Bikin Wajah Terlihat Lebih Tua

None - Minggu, 15 November 2020 | 14:15
Tanpa Disadari, 6 Kebiasan Sepele Ini Dapat Memicu Datangnya Keriput Pada Wajah Kalian, Apa Saja?
Freepik.com

Tanpa Disadari, 6 Kebiasan Sepele Ini Dapat Memicu Datangnya Keriput Pada Wajah Kalian, Apa Saja?

Kondisi kulit demikian selain tidak sehat, juga efektif membuat kulit terlihat lebih tua.

Tak hanya itu, mengonsumsi alkohol berlebihan akan menimbulkan rosacea atau ruam wajah yang tentunya mengganggu penampilan.

Baca Juga: Anti Bau Amis, Begini Caranya Bikin Masker Putih Telur yang Ampuh Untuk Kecilkan Pori-Pori dan Mencerahkan Wajah

Sarung bantal

Bantal
housebeautiful.com

Bantal

Kulit akan selalu beregenerasi setiap malamnya, untuk itu penting bagi Moms memiliki waktu istirahat yang berkualitas.

Jaliman menyarankan penggunaan bantal satin, sehingga kulit tidak tergesek sarung bantal di malam hari.

Selain bantal satin, tidur menggunakan sarung bantal berbahan sutra juga menjadi rahasia kecantikan selebriti dunia salah satunya Kourtney Kardashian.

Dengan menggunakan sarung bantal sutra, kulit dan rambut akan berterima kasih karena akan terasa lebih lembut dan halus keesokan paginya.

Menurut ahli dermatologi Gary Goldenberg, sutra adalah kain alami dan akan berdampak positif pada kulit.

"Terutama orang yang memiliki kulit sensitif atau eksim. Bantal sutra berkualitas tinggi efektif mencegah pori-pori tersumbat sehingga efeknya akan bagus untuk yang kulitnya rentan jerawatan," kata Goldenberg.

Sebaliknya, sarung bantal dengan material katun tidak disarankan karena rentan menyebabkan rambut pecah-pecah, mengurangi kelembapan rambut dan rentan menimbulkan jejak garis halus di wajah saat kita bangun tidur.

Source : Nakita

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest