"Pembukaan masjid ini menjadi sebuah pesan untuk demokrasi, kebebasan menjalankan agama serta adanya toleransi," ungkap Giorgos dikutip dari Al Jazeera.
Diketahu, sebenarnya pemerintah sudah memberikan izin pendirian masjid pada 2006 lalu.
Namun izin tersebut terhambat karena masalah birokrasi dan protes dari pihak Gereja Ortodoks.
Sampai akhirnya di tahun 2020 ini masjid pertama kali bisa dibuka dengan menggunakan anggaran hingga Rp 15,5 T.
(*)