Akan berat pertanggungjawabannya, jadi sebaik-baiknya orang kalau bermanfaat buat orang lain itu orang yang berguna bagi orang lain,” ujar Ridho.
Rizki menambahkan, sebaliknya, orang yang punya sikap buruk adalah yang kerap menyakiti perasaan antar sesama.
“Tapi serendah-rendahnya orang adalah orang yang menyakiti hati sesama manusianya,” ucap Rizki.
(*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Pesan Rizki dan Ridho D'Academy untuk Netizen: Jangan Menghakimi Orang Lain"