Follow Us

Lima Penyebab Rambut Beruban Usia Muda, Asap Rokok Jadi Salah Penyebabnya

Helna Estalansa, None - Rabu, 02 September 2020 | 20:00
Ilustrasi rambut putih
Pixabay

Ilustrasi rambut putih

Meski hubunagn antara stres dengan munculnya uban masih diperdebatkan, menurut profesor klinis dermatologi di Pusat Medis Langone University New York Doris Day hal tersebut berkaitan dengan mempercepat usia genetik.

Artinya, jika ada gen beruban yang dimiliki, stres dapat membuat rambut menjadi lebih cepat beruban, kecuali jika ada upaya mengelola stres.

Baca Juga: Tak Perlu ke Salon, Begini Cara Menghitamkan Uban di Usia Muda dengan Bahan Alami, Bisa Dilakukan di Rumah

2. Keturunan

Uban juga disebut berkaitan dengan genetik seseorang.

Sebuah studi yang diterbitkan di Nature Communications menemukan satu varian gen yang terkait dengan uban.

Gen tersebut, menurut Day, diturunkan oleh orangtua. Hal tersebut persis seperti kebotakan yang juga bisa terjadi karena gen yang diturunkan orangtua.

Baca Juga: Anti Ubanan, Begini Cara Mudah Atasi Rambut Putih Membandel di Kepala, Cuma Pakai Bawang Merah!

3. Kondisi autoimun

Salah satu kondisi autoimun bernama alopecia areata bisa menyebabkan rambut seperti beruban.

National Alopecia Areata Foundation (NAAF) mengatakan bahwa orang-orang dengan kondisi ini mengembangkan bercak-bercak kecil, bulat, dan halus di kulit kepala, dan mereka dapat sepenuhnya kehilangan rambut di kepala atau tubuh mereka.

Baca Juga: Keramas Juga Ada Caranya, Jangan Sampai Salah Biar Kulit Kepala Tetap Sehat

Source : Nakita.ID

Editor : Nailul Iffah

Baca Lainnya

Latest