Namun, Gotrek akhirnya mampu berakting dengan begitu baik ketika proses syuting dimulai.
"Tapi setelah di lokasi, terbawa suasana, dibantu yang lain yang juga kompak membantu kalau temannya ada yang luput, saling ngasih semangat,
akhirnya jadi ikutan bagus, jadi aktingnya tanpa di direct, improve-nya juga keren," sambungnya.
Artikel ini telah tayang di Tribunstyle.com dengan judul Tokoh Gotrek dalam Film Tilik Ternyata Sopir Truk Asli, Sempat Malu-Malu saat Syuting
(*)