Follow Us

Meski Punya Segudang Manfaat Bagi Tubuh, Orang Dalam Kondisi Ini Dilarang Minum Air Rebusan Jahe, Sereh dan Jeruk Nipis

Nabila N C, None - Selasa, 18 Agustus 2020 | 10:00
Air rebusan jahe baik bagi kesehatan
Tribun Manado - Tribunnews.com

Air rebusan jahe baik bagi kesehatan

Serupa dengan air rebusan jahe dan sereh, air rebusan jeruk nipis juga tidak disarankan bagi yang tengah hamil.

Konsumsi air rebusan jeruk nipis ketika hamil dapat menyebabkan diare, kram perut, dan gangguan pencernaan.

Selain itu, jeruk nipis juga dapat mengganggu sistem pencernaan.

Pasalnya jaruk nipis dapat menyebabkan iritasi pada lapisan kerongkongan dan timbul gejala seperti nyeri ulu hati, mual, dan muntah.

Baca Juga: Pengantin Baru Wajib Coba! Air Rebusan Pare Dianggap Mampu Percepat Miliki Momongan

Tak hanya kerongkongan, air rebusan jeruk nipis juga berdampak buruk terhadap kesehatan lambung dan menyebabkan tukak lambung atau maag.

Hal itu karena asam sitrat dalam jeruk nipis dapat menyebabkan iritasi pada lapisan lambung sehingga timbul gejala berupa muntah, kembung, berat badan turun drastis, dan sakit perut.

Tak hanya itu, jeruk nipis juga dapat menyebabkan kerusakan pada gigi.

Baca Juga: Minuman Ajaib, Campuran Garam dan Jeruk Nipis Bisa Hilangkan Racun dalam Tubuh, Begini Cara Buatnya

Asam sitrat yang menyebabkan maag ternyata juga dapat mengikis email gigi.

Dengan begitu gigi akan menjadi keropos dan berlubang.

Artikel ini telah tayang di Nakita dengan judul Jangan Coba-coba Minum Air Rebusan Jahe, Sereh, dan Jeruk Nipis Kalau Sedang Dalam Kondisi Ini

Halaman Selanjutnya

Source : Nakita

Editor : Hype

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular