Follow Us

Tidur Memeluk Guling Ternyata Punya Banyak Manfaat, Salah Satunya Lancarkan Sirkulasi Darah

Nabila N C, None - Selasa, 04 Agustus 2020 | 19:30
Ilustrasi tidur memeluk guling
freepik.com

Ilustrasi tidur memeluk guling

Selain itu, memeluk guling saat tidur dapat menghindari keseleo dan menghindari sakit di beberapa bagian tubuh akibat tidur terlalu lama.

Baca Juga: Terdengar Asing, Daun Salam yang Dibakar Bisa Jadi Obat Luar Biasa Bagi Tubuh

2. Membuat Tubuh Rileks

Tidur memeluk guling secara otomatis membuat postur tubuh meringkuk.

Nah, posisi tidur meringkuk dapat membuat tubuh lebih rileks dan santai.

Hal ini dapat membuat tidur menjadi lebih berkualitas.

Baca Juga: Buntut Panjang Konten Video Soal Penemuan Obat Covid-19, Anji dan Hadi Pranoto Resmi Dilaporkan ke Polisi

3. Menghilangkan Ketegangan Otot

Kamu dapat memanfaatkan guling sebagai penyanggah leher ketika tidur agar otot bisa kembali rileks.

Tekanan di area pinggul karena banyak membawa barang berat dapat berbahaya dan berdampak skoliosis.

Untuk membuat otot bagian belakang tubuh kembali rileks, gunakan guling sebagai penyangga tulang pinggul sehingga sakit punggung dapat menghilang dengan cepat.

Baca Juga: Hubungannya yang Tinggal Melangkah ke Perkawinan dengan Jessica Iskandar Kandas, Richard Kyle Mengaku Bahagia Saat Disinggung Soal Kehidupannya Sekarang: Happy Dong

Source : Stylo.ID

Editor : Nailul Iffah

Baca Lainnya

Latest