Follow Us

Mulai dari Cara Makan Hingga Selfie, 7 Kebiasaan Kecil yang Sering Kita Lakukan ini Bisa Tunjukkan Kepribadian Asli Kita loh!

None - Minggu, 12 Juli 2020 | 18:15
Foto selfie
pymnts.com

Foto selfie

Cara berjabat tangan

Berjabat tangan
forbesindia.com

Berjabat tangan

Mungkin kita sudah sering banget dengar kalau salaman atau jabat tangan yang kuat dan tegas berarti menandakan kita orang yang percaya diri, ekstrovert, dan enggak gampang gelisah di depan orang banyak.

Sedangkan kita yang punya jabat tangan lemah, berarti pemalu, gampang gelisah, dan introvert!

Baca Juga: Bagaimana Orang Lain Menilai Diri Kita? Tes Kepribadian Berikut Akan Mengungkap Jawabannya

Tepat waktu atau telat

Selalu tepat waktu atau datang paling cepat bukan berarti kita orang yang selalu menghargai orang lain.

Menurut studi, orang yang selalu datang lebih cepat tandanya kita gampang gelisah, tepat waktu tandanya kita orang yang teliti, dan orang yang telat bakalan nyaman banget!

Baca Juga: Tes Kepribadian: Seberapa Cerdas Kamu, Cari Tahu Lewat 5 Gambar Berikut ini

Tulisan tangan

menulis
wellandgood.com

menulis

Ilmu graphologi adalah ilmu menganalisis tulisan tangan yang nantinya bisa melihat kepribadian kita.

Source : cewekbanget.grid.id

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest