Follow Us

Nggak Perlu Panik! Ini 5 Tanda Jika Aplikasi WhatsApp Kena Sadap Hacker, Begini Solusi Mudahnya

Nabila N C, None - Kamis, 02 Juli 2020 | 06:30
Ilustrasi aplikasi WhatsApp.
Tribunnews.com

Ilustrasi aplikasi WhatsApp.

3. Jagan mau klik pesan mencurigakan

Jika Anda menerima sebuah pesan yang mencurigakan misalnya meminta kode One Time Password atau OTP, jangan pernah dibalas.

Tanpa sadar, OTP tersebut merupakan jebakan agar bisa meretas akun WhatsApp kamu.

4. Blokir permintaan instal aplikasi yang tak dikenal

Kadang-kadang, kamu mendapatkan notifikasi untuk memasang aplikasi dari sumber yang tak dikenal.

Padahal, hal tersebut bisa saja cara hacker untuk meretas akun WhatsApp kamu.

Baca Juga: Ditanya Nikita Mirzani jika Rizky Febian Hamili Anak Orang di Luar Nikah, Sule : Ya Itu Urusan Dia

Jika kamu sering mendapatkan notifikasi ini, kamu harus mengubah pengaturan ponsel kamu agar tak mengizinkan aplikasi tak dikenal masuk ke ponsel.

5. Pasang pengunci aplikasi

Gunakan aplikasi yang bisa mengunci WhatsApp kamu.

Hal ini membantu mencegah siapa pun yang meminjam ponsel kamu untuk meretas WhatsApp.

Baca Juga: Viral, Wanita Ini Rela Menikah dengan Maskawin Rp 500, sang Penghulu : Hampir Ribuan Pasangan, Ini yang Maharnya Paling Murah

Halaman Selanjutnya

6. Deaktivasi akun

Source : Grid Fame

Editor : Linda Fitria

Baca Lainnya

Latest