Follow Us

Sempat Viral Adanya Lintah dan Cacing yang Bersarang di Batangnya, Begini Cara Membersihkan dan Mengolah Kangkung yang Benar!

None - Minggu, 28 Juni 2020 | 20:45
manfaat rendam kangkung
Tribun Palembang

manfaat rendam kangkung

GridHype.ID - Siapa sangka di dalam batang kakung yang kita makan ternyata ada serangga dan bakteri yang bersarang, loh.

Terdengar menjijikan, bukan?

Tenang, jangan panik dahulu! Jika kita membersihkannya dengan benar kangkung tetap bisa kita santap kok.

Baca Juga: Grup Komunitas Pelakor Indonesia Hebohkan Publik, Jika Ingin Gabung Ini Syaratnya!

Beberapa waktu lalu sempat viral berita soal lintah dan cacing di dalam kangkung, yang menghebohkan publik.

Kangkung sendiri merupakan tanaman yang biasanya tumbuh di sawah dan di dalam air.

Jadi wajar saja kalau banyak serangga dan bakteri yang masuk ke dalam batang kangkung yang berongga.

Serangga yang masuk biasanya berupa cacing tanah atau lintah yang ukurannya kecil.

Kalau masuk ke dalam mulut kita, tentu sangat mengerikan, kan?

Di beberapa negara, kangkung dilarang disantap karena rentan menjadi pengantar serangga dan bakteri ke mulut.

Duh sayang sekali ya, padahal kangkung mengandung banyak nutrisi yang sangat baik untuk tubuh.

Source : Sajian Sedap

Editor : Ruhil Yumna

Baca Lainnya

Latest