Follow Us

Dulu Diremehkan Karna Tumbuh di Semak-semak, Ternyata Ciplukan Sangat Bermanfaat Bagi Tubuh

Linda Fitria - Minggu, 21 Juni 2020 | 15:30
Ciplukan
Pixabay/Alexas_Fotos

Ciplukan

Di antaranya penyakit hepatitis, malaria, dan asma.

- Kesehatan Jantung

Ciplukan juga bisa membantu meningkatkan kesehatan jantung.

Ini karena ciplukan mengandung vitamin B1 (thiamin) yang memproduksi asetikolin, neurotransmitter yang mentransmisikan pesan dari otot dan saraf.

Baca Juga: Bak Makan Buah Simalakama, Sering Klaim Milik Indonesia Kini Malaysia Dibuat Geram oleh Singapura

Jika kekurangan vitamin B1, neurotransmitter akan menurun dan bisa membuat detak jantung bermasalah.

- Hipertensi

Melansir Kompas.com, ekstrak ciplukan bisa mengobati hipertensi.

Cara membuatnya pun mudah, yakni dengan merebus 5 gr ciplukan kering dalam 110 ml air.

Baca Juga: Keseringan Hidup Mewah! Bukan Cuma Tak Bisa Kupas Buah Salak, Nia Ramadhani Bingung Cara Mengonsumsi Jelly

Jika sudah disaring, kemudian diminum dua kali sehari dan pastikan tidak diminum lebih dari 24 jam.

(*)

Source : Kompas.com, Grid.ID

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest