Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Waspada, Terjadi Gempa Sambung Menyambung hingga 9 Kali dalam Satu Malam, Berikut Penjelasan BMKG

Helna Estalansa, None - Selasa, 09 Juni 2020 | 13:30
Ilustrasi gempa bumi
Pixabay

Ilustrasi gempa bumi

GridHype.ID - Di Indonesia memang sering terjadi bencana alam, mulai dari banjir, tanah longsor, gempa bumi, hingga gunung meletus.

Belakangan BMKG telah memberi peringatan bahwa akan terjadi bencana alam di Tanah Air.

Dan baru-baru ini terjadi fenomena alam yang cukup aneh dan juga buat bulu kuduk berdiri.

Baca Juga: Bikin Khawatir, Wirang Birawa Peringatkan Datangnya Bencana Alam: Meski Kecil Bikin Dag Dig Dug

Pasalnya, dalam semalam baru saja terjadi 9 gempa yang terjadi berurutan sambung menyambung.

Prediksi gempa besar di Selat Sunda ini kemudian menjadi perhatian pihak Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG).

Apalagi sejak semalam terjadi rentetan gempa.

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mencatat Minggu, 7 Juni 2020 malam, di wilayah Selat Sunda bagian Selatan terjadi rentetan aktivitas gempa tektonik yang terjadi beruntun.

Baca Juga: Secara Gamblang Sebut Bulan Juni dan Juli Fase Rawan, Wirang Birawa Beri Peringatan Keras Pada Publik Agar Tetap Waspada

Hingga Senin pagi (8/6/2020) tercatat ada 9 aktivitas gempa tektonik yang mengklaster di Selat Sunda.

Terkait gempa tersebut Kepala Bidang Mitigasi Gempa Bumi dan Tsunami BMKG Dr Daryono menyampaikan, pihaknya tengah memonitor kemungkinan gempa sebagai gempa pendahuluan.

Source :GridHot.ID

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x